Skip to content

Solution Center for ACCURATE & RENE

Kumpulan Informasi Panduan Dasar & Penyelesaian Masalah pada Accurate V3, V4, V5 & RENE

    10th May 2011 Lutfia Perdiasari

    Hang (Not Responding) Saat Login / Setelah Mengisi User Id & Password

    Jika pada saat mau buka data, sudah sempat diminta mengisi Userid & Password klik Ok tampilan jadi hang(Not Responding) dan tampilan blank saja, ini dikarenakan ada firewall yang mengeblok ACCURATE.

    1. Ke komputer Server(komputer tempat data) dari Start | Control Panel | Windows Firewall, pastikan disana pilih OFF. Jika tetap diperlukan ON silakan buat Exception seperti langkah-langkah yang ada di link berikut ini : http://solutioncenter.ultimasolusindo.com/2010/07/23/add-exception-on-win7/

    2. Atau jika Windows Firewall di Server sudah OFF tapi masih terjadi hang setelah client isi Userid&Pass, kemungkinan lain Firewall bawaan dari Antivirus. Jika ada antivirus terinstall diserver dan ada Firewallnya, harus dibuat Exception untuk Accurate.exe dan port yang digunakan ACCURATE, yaitu Port 3051 untuk v3 atau Port 3052 untuk v4. Atau jika perlu coba uninstall dulu antivirus di Server, jika memang akhirnya user jadi bisa login, harus dicari tahu cara buat Exception  Antivirus yang digunakan Server.

    (Available for v3 & v4)

    Share this:

    • Click to share on Twitter (Opens in new window)
    • Click to share on Facebook (Opens in new window)
    • Click to share on Google+ (Opens in new window)

    Related

    ACCURATE Login
    FIREWALLwindows firewall

    Post navigation

    Previous Post:Menu “Email” di Preview Report
    Next Post:Mengapa Account Laba Ditahan(Retained Earnings) Historynya Kosong

    PILIH MODUL

    • ACCURATE
      • Acc. License Manager
      • Accurate Dashboard
      • Cash / Bank
      • Chart Of Account
      • Currency
      • Department
      • Export Import
      • Fixed Asset
      • General Ledger
      • Installation
      • Inventory
      • Job costing
      • Login
      • Manufacture
      • Other
      • Period end
      • Project
      • Purchase
      • Registration
      • Repair
      • Report
      • Sales
      • Setup awal
      • Tax
      • Template
      • Video
    • RENE 1
      • Import
      • Instalasi Rene
      • Rekap
    • RENE 2
      • Instalasi Rene 2
      • Rene Administration
      • Rene Cashier
      • Rene Hardware
      • Rene Registration
    • Uncategorised

    Recent Posts

    • Menggunakan Point Reward Pada Rene2
    • Menampilkan Nama User yang Membuat Transaksi di Preview Other Deposit
    • Menampilkan Nama User yang Membuat Transaksi di Preview Other Payment
    • RENE ADMIN : Menampilkan @Harga di Struk Setelah Diskon
    • Cash Drawer (Laci Uang) Tidak Terbuka Waktu Klik Buka Laci Uang
    Powered by WordPress and Wellington.